Alamat & Nomor Telepon XL Center Labuhanbatu Utara |
Pelanggan operator telekomunikasi XL Axiata di Kabupaten Labuhanbatu Utara Provinsi Sumatera Utara cukup tinggi meskipun regional ini tidak sebesar kota Medan.
Sebaran pelanggan XL Axiata di Kabupaten Labuhanbatu Utara didominasi oleh pengguna kartu XL prabayar dan sebagian kecilnya adalah pelanggan prabayar xL prioritas.
Karena di kota Labuhan Batu Utara xL Axiata belum menempatkan jaringan kantor cabang pelanggan di daerah tersebut bisa mendapatkan layanan XL Center di Kabupaten Labuhanbatu.
Call Center XL - 817
atau 021 - 57959817
E-mail: customerservice@xl.co.id
XL Center Rantau Prapat
Alamat: Jl. Jend. Ahmad Yani No.223B, Bakaran Batu, Rantau Sel., Labuhanbatu, Sumatera Utara 21415.
Jam buka: 09.00–18.00
Layanan kantor XL Center kabupaten Labuhanbatu buka mulai pukul 9 pagi sampai dengan jam 6 sore WIB untuk operasional dari hari Senin sampai dengan Sabtu sedangkan di hari Minggu tanggal merah hari raya besar dan libur nasional tutup.
Di luar jam kerja atau hari aktif operasional pelanggan tetap bisa mendapatkan informasi dan bantuan dengan menghubungi call center customer service XL Axiata support 24 jam. Seperti halnya pelaporan pulsa sering terpotong secara otomatis tanpa digunakan.
Sedangkan dengan datang langsung ke kantor XL Center Labuhanbatu pelanggan bisa mendapatkan berbagai layanan dan produk telekomunikasi seperti pembelian kartu perdana XL Axiata, isi ulang pulsa dan paket data internet kartu Axis dan kartu XL, registrasi kartu pasca bayar, bayar tagihan bulanan kartu pasca bayar XL prioritas. Termasuk bantuan ketika Menyampaikan keluhan seperti paket internet XL sering putus atau sinyal sering hilang.
Baca juga: Alamat & Nomor Telepon Grapari Telkomsel Labuhanbatu Utara
Itulah lokasi alamat dan nomor telepon Call Center customer service kantor XL Center di Kabupaten Labuhanbatu yang bisa dimanfaatkan oleh pelanggan XL yang berada di Kabupaten Labuhanbatu Utara.
Di tanjung balai kok ngk ada xl centre
BalasHapusDi rantau prapat knpa tutup min. Dmna pindah ny. Saya mau buat SIM card
BalasHapus